Aset Penerbit

null Tiga Unit Bisnis APP Sinar Mas Raih TOP CSR Award 2022

Tiga Unit Bisnis APP Sinar Mas Raih TOP CSR Award 2022

3 unit bisnis Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas, PT OKI Pulp & Paper Mills (OKI Pulp & Paper), PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (IKPP), dan PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk (Tjiwi Kimia) meraih Penghargaan Top CSR (Corporate Social Responsibility) 2022. Kriteria penjurian untuk penghargaan ini didasarkan pada penerapan ISO 26000, Tata Kelola Perusahaan yang Baik, dan keselarasan program CSR dengan strategi bisnis perusahaan. PT OKI Pulp & Paper, dan PT IKPP masing-masing meraih Top CSR Award pada level “Excellent” (4 Bintang), sedangkan PT Tjiwi Kimia meraih penghargaan pada level “Very Excellent” (5 Bintang). Ketiga perusahaan tersebut juga meraih penghargaan 3 top leader sebagai “Top Leader on CSR Commitment 2022”.

Dapatkan berita lengkapnya disini: https://app.co.id/in/-/meet-global-standards-for-csr-implementation-3-app-sinar-mas-business-units-win-top-csr-award-2022 

Share

Related News

Aset Penerbit

Empat Unit Bisnis APP Sinar Mas meraih Indonesia Green Awards

Empat Unit Bisnis APP Sinar Mas meraih Indonesia Green Awards

Tiga Unit Bisnis APP Sinar Mas Raih TOP CSR Award 2022

Tiga Unit Bisnis APP Sinar Mas Raih TOP CSR Award 2022

AISC 2022 berkolaborasi bersama PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia mengadakan Paper Competition untuk mahasiswa di Asia Tenggara

PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk berhasil meraih Penghargaan Pencegahan dan Penanggulangan (P2) Covid-19